Siapa Suruh Kamu Bermain dengan Api?

Aku melukai, meningggalkan bekas yang akan lama menghilang. Aku diciptakan untuk tidak menjadi pendampingmu, karena aku penyiksa. Memikatmu dengan spektrum warna terang, lalu perlahan menjalarkan lidah api. Membakarmu. Aku bukan air yang mampu menawarkan dahagamu. Bukan pula yang selalu mengikuti aturan, hulu ke hilir; tinggi ke rendah. Aku penuh dengan ketidakteraturan. Aku bukan angin yang…

Science X-Files part.1 : Membakar Lilin

Disclaimer: Postingan ini diperuntukkan agar pembaca dapat memahami sains secara sederhana. Beberapa sumber dikemukakan dari pengetahuan langsung di penulis dan juga beberapa referensi salah satunya adalah buku seru dari Robert L Wolke “Einstein Aja Gak Tau!” Q: Ketika membakar suatu lilin, kemana lilinnya pergi? Answer!! Sama seperti kemana udara atau air akan pergi jika dibakar,…

Science X-Files part.2 : Mainan Api, api, api!!

Disclaimer: Postingan ini diperuntukkan agar pembaca dapat memahami sains secara sederhana. Beberapa sumber dikemukakan dari pengetahuan langsung di penulis dan juga beberapa referensi salah satunya adalah buku seru dari Robert L Wolke “Einstein Aja Gak Tau!” Q: Nyala api pada kompor gas berwarna biru, tetapi nyala lilin di meja makan berwarna kuning. Apa yang menyebabkan…

Ergonomic Position and Safety Act While Working in Front of Screen

Berkerja di depan komputer/laptop sudah menjadi kegiatan yang biasa dilakukan oleh para pekerja, baik yang stay di kantor maupun mobile. Praktiknya, ada banyak yang mengabaikan sikap yang ergonomis atau sikap yang safe selama mengetik. Bagi para mahasiswa contohnya, sering kali kala mengerjakan tugas di depan layar, laptop diletakkan di atas kasur, tanpa fan di bawahnya….